بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ

TAUHID PENGHAPUS DOSA SEPENUH BUMI

Dalam Hadis Qudsi dari Anas bin Malik, Rasulullah ﷺ bersabda, Allah ta’ala berfirman:
 
يَا ابْنَ آدَمَ إِنَّكَ لَوْ أَتَيْتَنِى بِقُرَابِ الأَرْضِ خَطَايَا ثُمَّ لَقِيتَنِى لاَ تُشْرِكُ بِى شَيْئًا لأَتَيْتُكَ بِقُرَابِهَا مَغْفِرَةً
 
“Wahai anak Adam, jika engkau mendatangi-Ku dengan dosa sepenuh bumi, kemudian engkau tidak berbuat syirik pada-Ku dengan sesuatu apapun, maka Aku akan mendatangimu dengan ampunan sepenuh bumi itu pula.” [HR. Tirmidzi no. 3540. Tirmidzi mengatakan bahwa hadis ini hasan ghorib. Sanad hadis ini hasan sebagaimana dikatakan oleh Al Hafizh Abu Thohir]

══════

Mari sebarkan dakwah sunnah dan meraih pahala. Ayo di-share ke kerabat dan sahabat terdekat..!
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: [email protected]
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: @NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

 

#dosasepenuhbumi, #DakwahTauhid, #tauhid #ampunan, #muslim #syirik #dosa, #tauhidpenghapusdosa