Bismillah

SUNNAH MENGIBAS TEMPAT TIDUR KETIKA HENDAK TIDUR

 

Di antara tuntunan Rasulullah ﷺ bagi seseorang yang hendak tidur adalah membersihkan (mengibas/menebah) tempat tidurnya (dengan menggunakan kain atau yang selainnya) sambil membaca Bismalah. Hal ini berdasarkan sabda Rasulullah ﷺ:

إِذَا جَاءَ أَحَدُكُمْ إِلَى فِرَاشِهِ فَلْيَأْخُذْ دَاخِلَةَ إِزَارِهِ فَلْيَنْفُضْ بِهَا فِرَاشَهُ وَلْيُسَمِّ اللهَ فَإِنَّهُ لاَ يَعْلَمُ مَا خَلَفَهُ بَعْدَهُ.

“Jika salah seorang di antara kalian akan tidur hendaklah mengambil potongan kain dan mengibaskan tempat tidurnya dengan kain tersebut sambil mengucapkan, ‘Bismillaah,’ karena ia tidak tahu apa yang terjadi sepeninggalnya tadi.” [HR. Al-Bukhari no. 6320, Muslim no. 2714, at-Tirmidzi no. 3401 dan Abu Dawud no. 5050. Lafal yang seperti ini berdasarkan riwayat Muslim]

 

 

Sumber: https://almanhaj.or.id/4009-adab-adab-tidur.html

 

══════

 

Mari sebarkan dakwah sunnah dan meraih pahala. Ayo di-share ke kerabat dan sahabat terdekat..!

Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: http://nasihatsahabat.com/
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

 

#adabIslami #adabsebelumtidur #adabtidur #kibaskasur #kibastempattidur, #mengibastempattidur,#menebahtempattidur #adabsebelumtidur #doasebelumtidur #bacaansebelumtidur #ngapainsebelumtidur #sebelumtidur #etikaIslami #sunnahsebelumtidur #sunnahmengibastempattidur #sunnahyangterlupakan