بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ
 
 
SETAN LARI TERKENTUT-KENTUT JIKA MENDENGAR AZAN
 
Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu menyatakan bahwa Rasulullah ﷺ bersabda:
Apabila panggilan shalat dikumandangkan, maka setan akan lari terbirit-birit sambil terkentut-kentut, hingga ia tak lagi mendengar (suara) azan tersebut. Maka apabila azan telah selesai dikumandangkan ia akan datang kembali hingga diserukan iqamah, ia berlalu lagi. Ketika telah selesai iqamah, ia datang lagi hingga bisa melintaskan di hati seseorang berbagai pikiran. Ia (setan itu) berkata: ‘Ingatlah ini, ingatlah itu’. Padahal sebelumnya orang yang shalat tersebut tidak mengingatnya. Demikian sampai orang tersebut tidak mengetahui, telah berapa rakaat shalat itu dikerjakannya. [HR. Al Bukharino 608]
 
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: [email protected]
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
#setan #syaithon #syaithan #lariterbiritbirit #lariterkentutkentut #mendengaradzan #mendengarazan  #ingatiniingatitu #lupajumlahrakaat #Khinzib