بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

 

MUHARRAM ADALAH BULAN PALING MULIA UNTUK MELAKSANAKAN PUASA SUNNAH

Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi ﷺ bersabda:
 
أفضل الصيام بعد رمضان شهر الله المحرم
 
“Sebaik-baik puasa setelah Ramadan adalah puasa di bulan Allah, Muharram.” [HR. Muslim]
 
Imam An Nawawi mengatakan:
“Hadis ini menunjukkan bahwa Muharram adalah bulan yang paling mulia untuk melaksanakan puasa sunnah.” [Syarah Shahih Muslim, 8/55]
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Baca juga:
#Syahrullah #bulanAllah #kenapadisebutSyahrullah #Muharam #Muharom #Muharram #10Muharam #HariAsyura #PuasaAsyura #Tasu‘a #PuasaTasua #amalanMuharam #keutamaanpuasaAsyura,#menghapuskandosasetahunlalu #fadhilahpuasaAsyura #Hijriyah #tahunbaruhijriyah #hukumucapanselamattahunbaru #bidahMuharam #kemungkaranMuharam