بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
MENYELAMI INDAHNYA AKHLAK TAGHAFUL
Berkata Ibnul Jauzi rahimahullah:
“Senantiasa pura-pura tidak tahu kesalahan orang lain (Taghaful) termasuk ciri khas orang yang mulia, karena pada dasarnya manusia pasti berbuat keliru dan salah.
Jika seseorang sibuk (memerhatikan) setiap kekeliruan dan kesalahan orang lain, maka ia akan Lelah, dan membuat orang lain lelah.
Orang yang cerdas adalah orang yang tidak akan mencari-cari (kesalahan orang lain), baik yang kecil maupun yang besar, entah terhadap keluarga, kekasih, sahabat, tetangga, dan teman- temannya, agar persahabatannya tetap langgeng, dan terjaga hubungan kekeluargaannya.” [Tahdzibul Kamal: 19/370]
Sumber: Silsilah Manhaj Salaf
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: [email protected]
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Leave A Comment