Nasihat Ulama

JANGAN SEKALI-KALI MEREMEHKAN SEBUAH DOSA SEKECIL APAPUN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

JANGAN SEKALI-KALI MEREMEHKAN SEBUAH DOSA SEKECIL APAPUN
Dosa kecil ditambah dosa kecil ditambah dosa kecil lainnya dan seterusnya, akan menjadi segunung dosa, bahkan bisa menjadi dosa besar.
Ath Tahbarani rahimahullah berkata:
أن الإصرار على الصغائر حكمه حكم مرتكب الكبيرة الواحدة على المشهور.
Artinya:
“Sesungguhnya selalu melakukan dosa-dosa kecil, maka hukumnya adalah hukum pelaku sebuah dosa besar, menurut pendapat yang terkenal (di antara para ulama)”. [Lihat Kitab Al Mu’jam Al Awsath, karya Ath Thabrani, no. 3759]
Bilal bin Sa’ad seorang tabi’ie rahimahullah berkata:
لا تنظر إلى صغر المعصية وانظر إلى عظمة من عصيت
Artinya:
“Janganlah kamu lihat kepada kecilnya sebuah maksiat, akan tetapi lihatlah agungnya Yang kamu maksiati”.
خلِّ الذنوب صغيرها * وكبيرها ذاك التقى
Tinggalkanlah semua dosa kecilnya dan besarnya. Yang demikian itulah ketakwaan.
واصنع كماشٍ فوق * أرض الشوك يحذرُ ما يرى
Berbuatlah seperti seorang yang berjalan di atas tanah yang penuh dengan duri, dan berhati-hati atas apa yang dia lihat.
لا تحقرن صغيرةً * إن الجبال من الحصى
Janganlah sekali-kali kamu menghina sebuah dosa kecil. Sesungguhnya gunung-gunung berasal dari bebatuan kecil.
Wallahu a’lam
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Baca juga:
#dosakecil #janganremehkandosakecil #jangananggapentengdosakecil
JANGAN SEKALI-KALI MEREMEHKAN SEBUAH
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

CAHAYA SEMPURNA DI HARI KIAMAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ CAHAYA SEMPURNA DI HARI KIAMAT عن بُريدَة – رضي الله عنه – ، عن…

3 months lalu

DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN Dengan dalih toleransi, jangan sampai kita kebablasan.…

7 months lalu

BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN Boleh toleransi, tapi jangan kebablasan. Tidak sedikit orang…

7 months lalu

BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK) Agar toleransi tidak kebablasan, cobalah…

7 months lalu

LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK) Islam agama yang sempurna. Maka pasti ada…

7 months lalu

KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK) Oleh: Ustadz: Dr. Abu Hafizhah…

7 months lalu