Muslimah

WASPADAI DUA PERUSAK DAKWAH TERBESAR

 بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

? WASPADAI DUA PERUSAK DAKWAH TERBESAR…!

✳️Allah ‘azza wa jalla berfirman:

قُلْ هَذِهِ سَبِيلِي أَدْعُو إِلَى اللهِ عَلَى بَصِيرَةٍ أَنَا وَمَنِ اتَّبَعَنِي وَسُبْحَانَ اللهِ وَمَا أَنَا مِنَ الْمُشْرِكِين

? “Katakanlah (wahai Muhammad): Inilah jalanku. Aku dan orang-orang yang mengikutiku berdakwah kepada Allah di atas bashiroh (dengan ilmu), Maha Suci Allah, dan aku tiada termasuk orang-orang yang musyrik.” [Yusuf: 108]

 Asy-Syaikh Al-‘Allamah Ibnul ‘Utsaimin rahimahullah berkata:

فتضمنت هذه الدعوة الإخلاص والعلم لأن أكثر ما يفسد الدعوة عدم الإخلاص أو عدم العلم وليس المقصود بالعلم في قوله على بصيرة العلم بالشرع فقط بل يشمل العلم بالشرع والعلم بحال المدعو والعلم بالسبيل الموصل إلى المقصود وهو الحكمة

? “Dakwah ini harus mencakup ikhlas dan ilmu, karena kebanyakan yang merusak dakwah adalah tidak ikhlas dan tidak ada ilmu.

Dan bukanlah maksud ilmu dalam firman Allah: “(Dakwah) di atas bashiroh (dengan ilmu)” hanyalah ilmu tentang syariat saja, tetapi mencakup:

1️⃣ Ilmu tentang syariat,

2️⃣ Ilmu tentang keadaan orang yang didakwahi,

3️⃣ Ilmu tentang metode yang dapat mengantarkan kepada tujuan dakwah, yaitu hikmah.”

[Al-Qoulul Mufid fi Syarhi Kitab At-Tauhid, 1/130]

 Fadhilatusy Syaikh Shalih Al-Fauzan hafizhahullahu ta’ala berkata:

هذه الآية في آخر سورة يوسف، يأمر الله سبحانه وتعالى نبيه محمداً صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أن يُعلن للناس عن بيان منهجه ومنهج أتباعه، وهو الدعوة إلى الله على بصيرة، فدل على أن من لم يدع على بصيرة فإنه لم يحقق اتباع النبي صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ وإن كان عالماً وفقيها

 ▶️ “Ayat ini terdapat di akhir surat Yusuf. Allah subhanahu wa ta’ala memerintahkan Nabi-Nya Muhammad ﷺ untuk mengumumkan kepada manusia, tentang penjelasan manhaj beliau dan manhaj para pengikutnya, yaitu berdakwah kepada Allah dengan dasar ilmu. Maka ini menunjukkan, bahwa orang yang tidak berdakwah dengan dasar ilmu, belum merealisasikan peneladanan kepada Nabi ﷺ, meskipun ia seorang yang berilmu dan faqih.” [I’aanatul Mustafid, 1/101]

 

وبالله التوفيق وصلى الله على نبينا محمد وآله وصحبه وسلم

 Al-Ustadz Sofyan Chalid Ruray hafizhahullah

Sumber:

 

Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

TENTANG MUSIK DAN NASYID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TENTANG MUSIK DAN NASYID Syaikh Ahmad An-Najmi rahimahullah berkata: إن الأغاني معصية والمصر…

2 days lalu

KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA   Najasyi bisa dikatakan tabi’in,…

2 days lalu

PENGKHIANATAN KONSTITUSI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PENGKHIANATAN KONSTITUSI An Najasy adalah putra tunggal Raja Habasyah (Etiopia). Para punggawa kerajaan…

3 days lalu

APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA? Pertanyaan: Bagaimana cara menjelaskan kepada orang…

3 days lalu

SIFAT MURKA BAGI ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SIFAT MURKA BAGI ALLAH   Ahlussunnah meyakini Allah ﷻ memiliki sifat al ghadhab…

3 days lalu

MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH   Kemuliaan suatu disiplin ilmu sangat erat kaitannya dengan…

3 days lalu