Nasihat Ulama

TUJUAN ALLAH MENGUJI HAMBA-NYA YANG BERIMAN

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ 

TUJUAN ALLAH MENGUJI HAMBA-NYA YANG BERIMAN
Tak ada jalan yang tak berkelok
Tak ada lautan yang tak berombak.
Tak ada ladang yang tak beronak.
Di mana ada kehidupan, pasti di situ ada ujian dan cobaan.
Demikianlah sekelumit tentang sketsa kehidupan dunia yang fana ini.
Allah ﷻ menjadikannya sebagai medan tempaan (darul ibtila’), untuk menguji kualitas kesabaran dan penghambaan segenap hamba-Nya.
Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahumallah berkata:
“Sesungguhnya Allah ﷻ menguji hamba-Nya yang beriman, TIDAK untuk membinasakannya, tetapi untuk menguji sejauh manakah kesabaran dan penghambaannya.
Sebab sesungguhnya Allah ﷻ wajib diibadahi dalam kondisi sulit, dan dalam hal-hal yang tidak disukai (oleh jiwa), sebagaimana pula Dia ﷻ wajib diibadahi dalam hal-hal yang disukai.
Kebanyakan orang siap memersembahkan penghambaannya kepada Allah ﷻ dalam hal-hal yang disukainya. Karena itu, perhatikanlah penghambaan kepada-Nya dalam hal-hal yang tak disukai.
Sebab di situlah letak perbedaan yang membedakan kualitas para hamba.
Kedudukan mereka di sisi Allah ﷻ pun sangat bergantung pada perbedaan kualitas tersebut.” [Al-Wabil ash-Shayyib, hlm. 5]
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
#tujuanujianAllah #kenapaAllahmengujihambaNya #ujianAllah #cobaanAllah #sabardalamIslam #hikmahkehidupan
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

TENTANG MUSIK DAN NASYID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TENTANG MUSIK DAN NASYID Syaikh Ahmad An-Najmi rahimahullah berkata: إن الأغاني معصية والمصر…

1 day lalu

KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA   Najasyi bisa dikatakan tabi’in,…

2 days lalu

PENGKHIANATAN KONSTITUSI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PENGKHIANATAN KONSTITUSI An Najasy adalah putra tunggal Raja Habasyah (Etiopia). Para punggawa kerajaan…

2 days lalu

APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA? Pertanyaan: Bagaimana cara menjelaskan kepada orang…

2 days lalu

SIFAT MURKA BAGI ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SIFAT MURKA BAGI ALLAH   Ahlussunnah meyakini Allah ﷻ memiliki sifat al ghadhab…

2 days lalu

MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH   Kemuliaan suatu disiplin ilmu sangat erat kaitannya dengan…

2 days lalu