Jenazah

TAHUKAH ANDA PERBEDAAN ANTARA KESYIRIKAN DAN KEKUFURAN?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

#AkidahTauhid, #FatwaUlama

TAHUKAH ANDA PERBEDAAN ANTARA KESYIRIKAN DAN KEKUFURAN?

Asy-Syaikh al-Muhaddits al-Albani rahimahullah

Pertanyaan:

Apakah ada perbedaan antara KESYIRIKAN dan KEKUFURAN?

Jawaban:

TIDAK ADA PERBEDAAN antara keduanya.

  • Sehingga setiap kekufuran adalah kesyirikan.
  • Dan setiap kesyirikan adalah kekufuran.

Hal ini sebagaimana ditunjukkan oleh percakapan seorang Mukmin dengan dua pemilik kebun yang disebutkan dalam surat al-Kahfi.

Perhatikan penjelasan ini sehingga akan hilang darimu sekian banyak permasalahan.

Segala puji bagi Allah yang dengan nikmat-Nya, sempurnalah amal saleh.

[Fatawa asy-Syaikh al-Albani 54]

 

Sumber: Twitter @IslamDiaries

 

Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

MERDEKA DARI API NERAKA DI HARI ARAFAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MERDEKA DARI API NERAKA DI HARI ARAFAH ▪️ Berkata Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah:…

1 day lalu

RENUNGAN DI HARI ARAFAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   RENUNGAN DI HARI ARAFAH Haji adalah Arafah. Arafah adalah hari perenungan. Sebuah perenungan…

1 day lalu

SEMUA DOA DI HARI ARAFAH DIKABULKAN

  بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SEMUA DOA DI HARI ARAFAH DIKABULKAN عن عمرو بن شعيب عن أبيه…

1 day lalu

APAKAH TETAP TIDAK SARAPAN SEBELUM SALAT IDULADHA BAGI YANG TIDAK BERKURBAN?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH TETAP TIDAK SARAPAN SEBELUM SALAT IDULADHA BAGI YANG TIDAK BERKURBAN? Kalau kita…

1 day lalu

ZIKIR PALING UTAMA, LAA ILAHA ILLALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ ZIKIR PALING UTAMA, LAA ILAHA ILLALLAH Hadis #1437 وَعَنْ جَابِرٍ – رَضِيَ اللهُ عَنْهُ…

1 day lalu

KEUTAMAAN KALIMAT TAUHID LAA ILAAHA ILLALLAH: DIHARAMKAN DARI NERAKA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ     KEUTAMAAN KALIMAT TAUHID LAA ILAAHA ILLALLAH: DIHARAMKAN DARI NERAKA Mengucapkan kalimat Laa…

1 day lalu