Hadis Maudhu & Dhaif

STATUS HADIS 10 MUTIARA YANG BAKAL HILANG

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
STATUS HADIS 10 MUTIARA YANG BAKAL HILANG
Telah tersebar postingan yang berbunyi sebagai berikut:
10 MUTIARA YANG BAKAL HILANG
Sewaktu Rasulullah SAW sakit, terlontar satu pertanyaan kepada malaikat Jibril as:
“Wahai Jibril… apakah kamu akan turun ke bumi setelah aku tiada…?
Malaikat jibril menjawab:
“Masih Yaa Rasululloh, aku akan turun ke bumi untuk mengambil 10 Mutiara hidup sepeninggal diri engkau.”
Rasululloh saw bertanya lagi:
“Mutiara apakah yang akan kamu ambil…?”
Malaikat Jibril as jawab:
“Mutiara pertama yang akan aku ambil dari muka bumi adalah: BARAKAH (Keberkahan)”.
“Mutiara Kedua adalah: RASA CINTA (Mahabbah) yang bersemayam dihati manusia..”
“Mutiara Ketiga … dan seterusnya.
=======
Maka kita katakan, bahwa hadis ini tiada asalnya. Ia tidak ditemui dalam kitab-kitab hadis.
Syaikh Muhammad bin Salih al-Munajjid menyebutkan dalam IslamQA (https://islamqa.info/ar/answers/170607/)
هذا الحديث لم يثبت في كتب السنة ، وليس له أصل ولا إسناد ، كما لم نجده في كتب الموضوعات والمكذوبات ، فلا يحل لأحد روايته إلا على سبيل التحذير منه ، وليتق الله كل من يساعد في نشر الموضوعات ،
“Hadis ini tidak terdapat dalam kitab-kitab hadis. Tidak ada juga asalnya dan tidak ada sanadnya, sebagaimana tidak juga kami temui dalam kitab-kitab yang mengumpulkan hadis-hadis palsu.
Tidak boleh seseorang meriwayatkannya, kecuali untuk mengingatkan kepalsuannya. Hendaklah takut kepada Allah setiap orang yang terlibat dalam menyebarkan hadis palsu.”
Semoga Allah selalu menjaga kita dalam kebaikan hadis-hadis yang sahih.
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

20 KEUTAMAAN SALAT BERJAMAAH DI MASJID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   20 KEUTAMAAN SALAT BERJAMAAH DI MASJID   1. Mendapatkan ganjaran pahala 25 hingga…

2 days lalu

CAHAYA HATI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   CAHAYA HATI Berkata Imam asy-Syafi'iy رحمه الله: ‏اجتناب المعاصي وترك ما لا يعنيك…

3 days lalu

TANDA-TANDA KITA SUDAH MENJADI BUDAK KEHIDUPAN DUNIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TANDA-TANDA KITA SUDAH MENJADI BUDAK KEHIDUPAN DUNIA 1. Kita tidak bersiap-siap saat waktu…

5 days lalu

TUJUAN UTAMA DAN TERTINGGI DARI DAKWAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TUJUAN UTAMA DAN TERTINGGI DARI DAKWAH Tujuan utama dan tertinggi dari dakwah ialah…

5 days lalu

DOA MINTA PERTOLONGAN, BACA SETIAP HARI!

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DOA MINTA PERTOLONGAN, BACA SETIAP HARI! Oleh: Syaikh Abdurrozzaq bin Abdul Muhsin Al-Badr…

5 days lalu

30 KIAT AGAR HAWA NAFSU BISA TERKENDALI DAN JAUH DARI DOSA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   30 KIAT AGAR HAWA NAFSU BISA TERKENDALI DAN JAUH DARI DOSA   Di…

1 week lalu