Kategori: Uncategorized

SIKAP TENGAH TERHADAP PEMIMPIN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
SIKAP TENGAH TERHADAP PEMIMPIN
Ahli Sunnah wal Jamaah dalam sikap mereka terhadap pemerintah antara dua kelompok:
1. Kelompok yang berlebih-lebihan kepada pemerintah, mengultuskan mereka, mendukung kezaliman mereka, membela mati-matian perbuatan mereka. Ini sikap ghuluw yang terlarang.
2. Kelompok yang merendahkan para pemimpin, mengafirkan, menyebarkan aib di muka umum, dan mengkudeta mereka. Ini adalah sikap yang keliru juga.
Ciri khas Ahli Sunnah wal Jamaah adalah Wasath (Pertengahan) antara dua sikap tersebut:
• Mereka menghormati pemimpin, taat kepadanya, sabar atas kezaliman mereka, dan mendoakan kebaikan untuk mereka.
• Namun mereka juga bukan penjilat, dan bukan pendukung kecurangan dan ketidakadilan pemerintah.
Oleh karena itu, termasuk kesalahan jika kita membela kecurangan dan kezaliman pemimpin, sebagaimana termasuk kesalahan memprovokasi rakyat untuk aksi-aksi yang beresiko kerusakan, bahkan hilangnya nyawa.
Saudaraku …
Tetaplah tegar di atas Manhaj Wasath ini. Jangan menjadi bagian dari dua kelompok di atas, terutama di saat fitnah. Jangan plin plan sehingga terjerumus dalam jeratan setan.
Oleh: al-Ustadz Abu Ubaidah As Sidawi hafizhahullah
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Baca juga:
SIKAP TENGAH TERHADAP PEMIMPIN
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA Najasyi bisa dikatakan tabi’in, bisa juga…

1 hour lalu

PENGKHIANATAN KONSTITUSI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PENGKHIANATAN KONSTITUSI An Najasy adalah putra tunggal Raja Habasyah (Etiopia). Para punggawa kerajaan…

13 hours lalu

APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA? Pertanyaan: Bagaimana cara menjelaskan kepada orang…

13 hours lalu

SIFAT MURKA BAGI ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SIFAT MURKA BAGI ALLAH   Ahlussunnah meyakini Allah ﷻ memiliki sifat al ghadhab…

19 hours lalu

MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH   Kemuliaan suatu disiplin ilmu sangat erat kaitannya dengan…

19 hours lalu

DOA NABI IBRAHIM DAN ISMAIL AGAR ALLAH MENERIMA AMAL MEREKA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DOA NABI IBRAHIM DAN ISMAIL AGAR ALLAH MENERIMA AMAL MEREKA   رَبَّنَا تَقَبَّلْ…

22 hours lalu