Tazkiyatun Nufus

SEMAKIN SEDIKIT BERDOA, SEMAKIN KECIL PULA KETERIKATAN HAMBA DENGAN ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
SEMAKIN SEDIKIT BERDOA, SEMAKIN KECIL PULA KETERIKATAN HAMBA DENGAN ALLAH
Dari Abu Hurairah radhiallahu ‘anhu, Nabi ﷺ bersabda:
أعجزُ النَّاسِ من عجزَ عنِ الدُّعاءِ ، وأبخلُ النَّاسِ من بخلَ بالسَّلامِ
“Manusia paling lemah adalah orang yang paling malas dalam berdoa.
Dan manusia yang paling bakhil adalah orang yang bakhil dalam memberi salam.” [HR. Abu Ya’la 6649, Ibnu Hibban 4498, rijalnya rijal Sahih]
Syaikh Shaleh Alu Asy-Syaikh hafidzahullah berkata:
يضعف التوحيد إذا ترك العبد دعاء ربه عز وجل وكلما قل الدعاء قل تعلق العبد بالله عزَّ وجلَّ
“Tauhid akan menjadi lemah ketika seorang hamba meninggalkan doa kepada Rabb-nya Azza wa Jalla. Semakin sedikit doanya, maka semakin kecil pula keterikatan hamba dengan Allah Azza wa Jalla.” [Syarah At-Thahawiyyah (hal. 598)]
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Baca juga:
SEMAKIN SEDIKIT BERDOA, SEMAKIN KECIL PULA KETERIKATAN HAMBA DENGAN ALLAH
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

CAHAYA SEMPURNA DI HARI KIAMAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ CAHAYA SEMPURNA DI HARI KIAMAT عن بُريدَة – رضي الله عنه – ، عن…

3 months lalu

DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN Dengan dalih toleransi, jangan sampai kita kebablasan.…

7 months lalu

BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN Boleh toleransi, tapi jangan kebablasan. Tidak sedikit orang…

7 months lalu

BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK) Agar toleransi tidak kebablasan, cobalah…

7 months lalu

LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK) Islam agama yang sempurna. Maka pasti ada…

7 months lalu

KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK) Oleh: Ustadz: Dr. Abu Hafizhah…

7 months lalu