SEBAIK-BAIK BENTUK ISTIGHFAR

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

#NasihatUlama
#TazkiyatunNufus

SEBAIK-BAIK BENTUK ISTIGHFAR
Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah berkata:

وأفضل أنواع الإستغفار : أن يبدأ العبد بالثناء على ربه. , ثم يثنى بالإعتراف بذنبه, ثم يسأل الله المغفرة.

“Sebaik-baik bentuk istighfar adalah seorang hamba memulainya dengan sanjungan terhadap Rabb-nya, kemudian dilanjutkan dengan pengakuan atas dosa-dosanya, kemudian meminta kepada Allah maghfirah (ampunan).” [Asbab al-Maghfirah, hal. 5]
Sumber: Instagram.com/ShahihFiqih

Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

ANAK PEREMPUAN TIDAKLAH DICUKUR RAMBUTNYA KETIKA AKIKAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   ANAK PEREMPUAN TIDAKLAH DICUKUR RAMBUTNYA KETIKA AKIKAH   "Tidaklah disyariatkan mencukur rambut seorang…

2 days lalu

BELAJARLAH ILMU TAUHID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BELAJARLAH ILMU TAUHID Belajarlah ilmu tauhid, Agar kamu mengerti, Bahwa telapak tangan yang…

2 days lalu

20 KEUTAMAAN SALAT BERJAMAAH DI MASJID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   20 KEUTAMAAN SALAT BERJAMAAH DI MASJID   1. Mendapatkan ganjaran pahala 25 hingga…

6 days lalu

CAHAYA HATI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   CAHAYA HATI Berkata Imam asy-Syafi'iy رحمه الله: ‏اجتناب المعاصي وترك ما لا يعنيك…

6 days lalu

TANDA-TANDA KITA SUDAH MENJADI BUDAK KEHIDUPAN DUNIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TANDA-TANDA KITA SUDAH MENJADI BUDAK KEHIDUPAN DUNIA 1. Kita tidak bersiap-siap saat waktu…

1 week lalu

TUJUAN UTAMA DAN TERTINGGI DARI DAKWAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TUJUAN UTAMA DAN TERTINGGI DARI DAKWAH Tujuan utama dan tertinggi dari dakwah ialah…

1 week lalu