ORANG YANG RUTIN SALAT LIMA WAKTU IBARAT ORANG YANG MANDI DI SUNGAI

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ
ORANG YANG RUTIN SALAT LIMA WAKTU IBARAT ORANG YANG MANDI DI SUNGAI
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah ﷺ bersabda:
أَرَأَيْتُمْ لَوْ أَنَّ نَهَرًا بِبَابِ أَحَدِكُمْ ، يَغْتَسِلُ فِيهِ كُلَّ يَوْمٍ خَمْسًا ، مَا تَقُولُ ذَلِكَ يُبْقِى مِنْ دَرَنِهِ » . قَالُوا لاَ يُبْقِى مِنْ دَرَنِهِ شَيْئًا . قَالَ « فَذَلِكَ مِثْلُ الصَّلَوَاتِ الْخَمْسِ ، يَمْحُو اللَّهُ بِهَا الْخَطَايَا »
“Tahukah kalian, seandainya ada sebuah sungai di dekat pintu salah seorang di antara kalian, lalu ia mandi dari air sungai itu setiap hari lima kali, apakah akan tersisa kotorannya walau sedikit?” Para sahabat menjawab, “Tidak akan tersisa sedikit pun kotorannya.” Beliau ﷺ berkata, “Maka begitulah perumpamaan salat lima waktu. Dengannya Allah menghapuskan dosa.” [HR. Bukhari no. 528 dan Muslim no. 667]
Dari Jabir radhiyallahu ‘anhu:
مَثَلُ الصَّلَوَاتِ الْخَمْسِ كَمَثَلِ نَهَرٍ جَارٍ غَمْرٍ عَلَى بَابِ أَحَدِكُمْ يَغْتَسِلُ مِنْهُ كُلَّ يَوْمٍ خَمْسَ مَرَّاتٍ ». قَالَ قَالَ الْحَسَنُ وَمَا يُبْقِى ذَلِكَ مِنَ الدَّرَنِ
“Permisalan salat yang lima waktu itu seperti sebuah sungai yang mengalir melimpah di dekat pintu rumah salah seorang di antara kalian. Ia mandi dari air sungai itu setiap hari lima kali.” Al Hasan berkata: “Tentu tidak tersisa kotoran sedikit pun (di badannya).” [HR. Muslim no. 668]

Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

#rutinshalatlimawaktu #rutinshalat5waktu #sepertimandidisungaikali #ibaratmandidikalisungai #Allahhapuskandosanya #tidaktersisakotoransedikitpun #sifatsholatNabi #sholat #shalat #salat #solat #jangantinggalkansalat #amalanpembersihdosa #keutamaansalatlimatwaktu #fadhilahsalat5waktu
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

MERDEKA DARI API NERAKA DI HARI ARAFAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MERDEKA DARI API NERAKA DI HARI ARAFAH ▪️ Berkata Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah:…

21 hours lalu

RENUNGAN DI HARI ARAFAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   RENUNGAN DI HARI ARAFAH Haji adalah Arafah. Arafah adalah hari perenungan. Sebuah perenungan…

21 hours lalu

SEMUA DOA DI HARI ARAFAH DIKABULKAN

  بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SEMUA DOA DI HARI ARAFAH DIKABULKAN عن عمرو بن شعيب عن أبيه…

21 hours lalu

APAKAH TETAP TIDAK SARAPAN SEBELUM SALAT IDULADHA BAGI YANG TIDAK BERKURBAN?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH TETAP TIDAK SARAPAN SEBELUM SALAT IDULADHA BAGI YANG TIDAK BERKURBAN? Kalau kita…

22 hours lalu

ZIKIR PALING UTAMA, LAA ILAHA ILLALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ ZIKIR PALING UTAMA, LAA ILAHA ILLALLAH Hadis #1437 وَعَنْ جَابِرٍ – رَضِيَ اللهُ عَنْهُ…

1 day lalu

KEUTAMAAN KALIMAT TAUHID LAA ILAAHA ILLALLAH: DIHARAMKAN DARI NERAKA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ     KEUTAMAAN KALIMAT TAUHID LAA ILAAHA ILLALLAH: DIHARAMKAN DARI NERAKA Mengucapkan kalimat Laa…

1 day lalu