Tazkiyatun Nufus

JANGANLAH KEHILANGAN KENDALI DIRI SAAT MENGHADAPI KESULITAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

 

JANGANLAH KEHILANGAN KENDALI DIRI SAAT MENGHADAPI KESULITAN

“Pada titik tertentu dalam hidup, kita semua mengalami sakitnya kehilangan:
– Kehilangan orang yang dicintai,
– Kehilangan kesehatan, atau bahkan
– Kehilangan kekayaan.

Namun kita harus menahan diri agar tidak kehilangan kendali diri saat menghadapi kesulitan. Ketika Nabi Muhammad ﷺ kehilangan putranya Ibrahim, beliau menahan diri, dan mengubah keputusasaan dan penderitaan kehilangan menjadi kesempatan untuk mengingat, bahwa keridaan Allah dan supremasi kehendak-Nya adalah di atas segalanya. Ini adalah contoh kita.” [Terjemahan dari Facebook DR. Bilal Philips]

Barakallahu fiik.

══════

Mari sebarkan dakwah sunnah dan meraih pahala. Ayo di-share ke kerabat dan sahabat terdekat! Ikuti kami selengkapnya di:

WhatsApp: +61 405 133 434 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

 

 

Teks Asli:
At some point in our lives, we all experience the pain of loss. – the loss of a loved one, the loss of health or even the loss of wealth.

However, we should refrain from losing control in face of adversity. When Prophet Muhammad ﷺ (peace be upon him) lost his son Ibrahim, he restrained himself and turned the despondency and agony of loss into an opportunity to remember that the pleasure of Allah, and the supremacy of His will are above all else. This is our example. [DR. Bilal Philips]

 

JANGANLAH KEHILANGAN KENDALI DIRI SAAT MENGHADAPI KESULITAN

Admin Nasihat Sahabat

Bagikan
Ditayangkan oleh
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

INILAH CIRI BAHWA IBADAH HAJI ANDA MABRUR

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   INILAH CIRI BAHWA IBADAH HAJI ANDA MABRUR Oleh DR. Sa'ad Al-Khatslan Sumber: thuwailibulilmi…

1 day lalu

APA KRITERIA SEORANG DIKATAKAN HAJI MABRUR?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APA KRITERIA SEORANG DIKATAKAN HAJI MABRUR? Pernah tidak mendengar penjelasan masyarakat, bahwa yang…

2 days lalu

PERHITUNGAN HARI KETUJUH UNTUK WAKTU AKIKAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PERHITUNGAN HARI KETUJUH UNTUK WAKTU AKIKAH • Dari kapan dihitung hari ketujuh? •…

2 days lalu

DOA UNTUK YANG PULANG HAJI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DOA UNTUK YANG PULANG HAJI Dahulu, apabila ada jamaah haji yang baru datang,…

2 days lalu

AGAR TERHINDAR DARI KEJAHATAN MUSUH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   AGAR TERHINDAR DARI KEJAHATAN MUSUH Musuh, siapakah manusia yang hidup tanpa musuh? Sekelas…

2 days lalu

YANG BERAT ITU ….

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   YANG BERAT ITU .... "Ringan bagi jiwa untuk membalas keburukan dengan keburukan, dan…

2 days lalu