Akidah & Tauhid

JAMPI-JAMPI, JIMAT, ILMU PELET ADALAH PERBUATAN SYIRIK

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
JAMPI-JAMPI, JIMAT, ILMU PELET ADALAH PERBUATAN SYIRIK
Dari Ibnu Masud radhiyallahu anhu, Rasulullah ﷺ bersabda:
إن الرقى والتمائم والتوالة شرك
“Sesungguhnya ruqyah (jampi-jampi), tamaa’im (jimat-jimat), dan tiwalah (ilmu pelet) adalah kesyirikan.” [HR. Ahmad, disahihkan Al-Albani rahimahullah]
Tamaa’im adalah bentuk jamak dari Tamimah (Jimat), adalah sesuatu yang digantungkan orang-orang bodoh pada badan mereka, ataupun pada anak-anak mereka, atau kendaraan mereka, dengan sangkaan itu bisa menolak penyakit ain. Ini termasuk perbuatan jahiliyah. Dan barang siapa yang meyakini hal itu, maka ia sungguh telah berbuat syirik.
Tiwalah (ilmu pelet) adalah sejenis ilmu sihir yang menjadikan seorang istri menyukai suaminya (atau sebaliknya). Dan beliau ﷺ menjadikan hal itu sebagai kesyirikan. Karena menurut keyakinan orang-orang bodoh, kalau hal itu bisa berpengaruh, berbeda dengan apa yang Allah takdirkan.” [Al-Kabair karya Adz-Dzahabi hal 18]
Sumber: Ma’had Ar-Ridhwan Poso
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN Dengan dalih toleransi, jangan sampai kita kebablasan.…

3 months lalu

BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN Boleh toleransi, tapi jangan kebablasan. Tidak sedikit orang…

3 months lalu

BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK) Agar toleransi tidak kebablasan, cobalah…

3 months lalu

LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK) Islam agama yang sempurna. Maka pasti ada…

3 months lalu

KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK) Oleh: Ustadz: Dr. Abu Hafizhah…

3 months lalu

SAFAR WANITA TANPA MAHRAM DIBOLEHKAN DENGAN KETENTUAN DAN SYARAT, BENARKAH?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SAFAR WANITA TANPA MAHRAM DIBOLEHKAN DENGAN KETENTUAN DAN SYARAT, BENARKAH? Asalnya, Safar Wanita…

4 months lalu