Nasihat Ulama

HAKIKAT KETERASINGAN

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ 

 

HAKIKAT KETERASINGAN

Berkata Imam At-Turkumani Al-Hanafi rahimahullah:
Bukanlah keterasingan itu berpisah dengan keluarga dan meninggalkan tanah kelahiran, dan safar dari suatu tempat ke tempat lainnya. Akan tetapi yang dikatakan orang asing ialah orang yang beramal dengan As-Sunnah dan Alquran, dan dia tidak mendapatkan orang yang dapat membantu dirinya untuk mengamalkan itu semua, sehingga dia bersabar di tengah-tengah manusia sebagai orang yang asing, namun kepada Allah dan Rasul-Nya dekat. [Al-Luma’ Fi Al-Hawadits Wa Al-Bida’ (hal: 584)]

 

 

——————————————
ﻗﺎﻝ ﺍﻟﺘﺮﻛﻤﺎﻧﻲ ﺍﻟﺤﻨﻔﻲ -ﺭﺣﻤﻪ ﺍﻟﻠﻪ ﺗﻌﺎﻟﻰ -:
ﻟﻴﺴﺖ ﺍﻟﻐﺮﺑﺔ ﻣﻔﺎﺭﻗﺔ ﺍﻷﻫﻞ ﻭﺍﻷﻭﻃﺎﻥ ، ﻭﺍﻟﺴﻔﺮ ﻣﻦ ﻣﻜﺎﻥ ﺇﻟﻰ ﻣﻜﺎﻥ ،
ﺍﻟﻐﺮﻳﺐ ﻫﻮ ﺍﻟﻌﺎﻣﻞ ﺑﺎﻟﺴﻨﺔ ﻭﺍﻟﻘﺮﺁﻥ ، ﻭﻟﻢ ﻳﺠﺪ ﻣﻦ ﻳﺴﺎﻋﺪﻩ ﻋﻠﻰ ﺫﻟﻚ ، ﻓﻴﺼﻴﺮ ﺑﻴﻦ ﺍﻟﺨﻠﻖ ﻏﺮﻳﺒًﺎ ، ﻭﻣﻦ ﺍﻟﻠﻪ ﻭﺭﺳﻮﻟﻪ ﻗﺮﻳﺒﺎ
ﺍﻟﻠﻤﻊ ﻓﻲ ﺍﻟﺤﻮﺍﺩﺙ ﻭﺍﻟﺒﺪﻉ [ ﺻـ/584 ]

 

Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

TENTANG MUSIK DAN NASYID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ TENTANG MUSIK DAN NASYID Syaikh Ahmad An-Najmi rahimahullah berkata: إن الأغاني معصية والمصر عليها…

11 hours lalu

KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA   Najasyi bisa dikatakan tabi’in,…

13 hours lalu

PENGKHIANATAN KONSTITUSI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PENGKHIANATAN KONSTITUSI An Najasy adalah putra tunggal Raja Habasyah (Etiopia). Para punggawa kerajaan…

1 day lalu

APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA? Pertanyaan: Bagaimana cara menjelaskan kepada orang…

1 day lalu

SIFAT MURKA BAGI ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SIFAT MURKA BAGI ALLAH   Ahlussunnah meyakini Allah ﷻ memiliki sifat al ghadhab…

1 day lalu

MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH   Kemuliaan suatu disiplin ilmu sangat erat kaitannya dengan…

1 day lalu