Nikah Talak & Li'an

CARILAH YANG BAIK AGAMANYA, JANGAN AMBIL RISIKO

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

 

CARILAH YANG BAIK AGAMANYA, JANGAN AMBIL RISIKO
>> Selektiflah dalam memilih calon istri. Sebab tidak semua wanita bisa kamu ubah tabiatnya setelah menikah.

 

Menikahi wanita yang tidak memiliki agama (yang baik) karena mengangankan kesalehannya sesudah menikah, adalah jalan yang kita tidak merasa aman terhadap berbagai kesudahannya. Masa depan itu hanya Allah yang tahu. Hidayah hanya di tangan Allah.

Asy-Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah mengatakan:

‏وقد يقول بعض الناس أتزوج امرأة غير ديِّنة لعل الله أن يهديها على يدي، ونقول له: نحن لا نكلَّف بالمستقبل، فالمستقبل لا ندري عنه، فربما تتزوجها تريد أن يهديها الله على يدك، ولكنها هي تحولك إلى ما هي عليه، فتشقى على يديها

“Sebagian orang ada yang mengatakan: ‘Saya akan menikahi seorang wanita yang kurang baik agamanya, dengan harapan mudah-mudahan Allah memberinya hidayah melalui saya.’

Kita katakan kepadanya:
‘Kita tidak dibebani dengan masa depan, karena masa depan sesuatu yang tidak diketahui. Bisa jadi engkau menikahinya agar Allah memberinya hidayah melalui dirimu. Tetapi yang terjadi justru dia yang mengubahmu menjadi seperti dia. Akibatnya, engkau yang celaka gara-gara dirinya.'” [Asy-Syarhul Mumti’, XII/13-14]

 

Sumber: The Sunnah Path dan sumber lainnya

 

══════

Mari sebarkan dakwah sunnah dan meraih pahala. Ayo di-share ke kerabat dan sahabat terdekat! Ikuti kami selengkapnya di:

WhatsApp: +61 405 133 434 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
CARILAH YANG BAIK AGAMANYA, JANGAN AMBIL RISIKO

Admin Nasihat Sahabat

Bagikan
Ditayangkan oleh
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

BAGAIMANA WAHYU SAMPAI KEPADA RASULULLAH?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BAGAIMANA WAHYU SAMPAI KEPADA RASULULLAH?   Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah,…

2 hours lalu

SELAMATKAN SAUDARAMU DARI PENGHINAAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SELAMATKAN SAUDARAMU DARI PENGHINAAN Jangan membeberkan kesalahan orang lain. Ingatlah, bahwa Allah telah…

2 hours lalu

KUPAS TENTANG TAWASSUL & MEMINTA SYAFAAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KUPAS TENTANG TAWASSUL & MEMINTA SYAFAAT Sumber: Penuntut Ilmu Syari Tautan Video: https://youtu.be/8HCQimgmj44…

1 day lalu

DI ANTARA SELAWAT YANG DIANJURKAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DI ANTARA SELAWAT YANG DIANJURKAN Di antara selawat yang dianjurkan yang dapat kita…

2 days lalu

ENAM KEMULIAAN DI SISI ALLAH UNTUK PARA SYUHADA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   ENAM KEMULIAAN DI SISI ALLAH UNTUK PARA SYUHADA   Para syuhada diberikan enam…

2 days lalu

SEBAIK-BAIK TEMAN SETIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SEBAIK-BAIK TEMAN SETIA "Sebaik-baik teman adalah teman yang setia menemani di dunia hingga…

4 days lalu