Adab & Akhlak

BOLEHKAH MENDENGARKAN ALQURAN DI MOBIL ATAU SAMBIL MAKAN DI RUMAH?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
BOLEHKAH MENDENGARKAN ALQURAN DI MOBIL ATAU SAMBIL MAKAN DI RUMAH?
>> Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah
Pertanyaan:
Apa hukum seseorang mendengarkan Alquran dalam keadaan dia di dalam mobilnya atau makan di dalam rumahnya?
Jawaban:
Tidak mengapa seorang mendengarkan Alquran dalam keadaan dia sibuk makan, karena hal itu tidak menghalangi dia untuk mendengarkannya. Adapun kalau seandainya dia bekerja yang butuh konsentrasi hati dan pikirannya, dan dia akan tidak menyimak Alquran, maka yang lebih utama dia tidak mendengarkan Alquran.
Misalnya kalau dia melakukan pekerjaan yang butuh keahlian, seperti memerbaiki mobil, atau memerbaiki barang yang butuh konsentrasi dengan pekerjaan ini, maka di sini kita katakan, yang lebih utama dia TIDAK mendengarkan Alquran, karena ketika itu dia akan lalai dari Alquran.
Penanya: Dan bagaimana dengan mendengarkan muhadharah (ceramah agama) wahai Syaikh?
Syaikh: Dalam keadaan dia membaca?
Penanya: Tidak. Dia makan atau minum.
Syaikh: Tidak mengapa, karena selain Alquran itu perkaranya lebih ringan.
هل يجوز الاستماع إلى القرآن مع الأكل في البيت أو السيارة؟
الشيخ العلامة محمد بن صالح بن العثيمين رحمه الله تعالى:
السُّـــــؤَال ُ:
ما حكم من يسمع القرآن وهو يأكل إما في البيت أو في السيارة؟
الجَــــوَاب ُ:
لا حرج عليه أن يستمع الإنسان إلى القرآن وهو مشتغل بالأكل؛ لأنّ ذلك لا يمنعه من الاستماع.
أما لو كان العمل يستدعي حضور القلب والفكر؛ ويلهيه عن استماع القرآن؛ فالأولى ألّا يستمع، مثل لو كان يعمل عمل مهنة مثلا يصلح سيارة؛ أو يصلح أشياء تحتاج إلى أن يكون الذهن مرتبطاً بهذا العمل؛ فهنا نقول الأولى ألّا يستمع إلى القرآن؛ لأنه حينئذ يكون غافلا عنه.
السائل: والمحاضرات يا شيخ؟
الشيخ: وهو يقرأ يعني؟
السائل: لا؛ وهو يأكل أو يشرب؟
الشيخ: لا بأس؛ لأنّ الذي غير القرآن أمره أخف.
Sumber: Ma’had Ar-Ridhwan Poso
Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Twitter: @NasihatSalaf
Facebook:
https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat
Baca juga:
BOLEHKAH MENDENGARKAN ALQURAN DI MOBIL ATAU SAMBIL MAKAN DI RUMAH?
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

TENTANG MUSIK DAN NASYID

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   TENTANG MUSIK DAN NASYID Syaikh Ahmad An-Najmi rahimahullah berkata: إن الأغاني معصية والمصر…

20 hours lalu

KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KISAH RAJA NAJASYI (ASHHAMAH BIN JABAR) DARI ETIOPIA   Najasyi bisa dikatakan tabi’in,…

22 hours lalu

PENGKHIANATAN KONSTITUSI

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   PENGKHIANATAN KONSTITUSI An Najasy adalah putra tunggal Raja Habasyah (Etiopia). Para punggawa kerajaan…

1 day lalu

APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   APAKAH ALLAH BERBICARA DENGAN HURUF DAN SUARA? Pertanyaan: Bagaimana cara menjelaskan kepada orang…

1 day lalu

SIFAT MURKA BAGI ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SIFAT MURKA BAGI ALLAH   Ahlussunnah meyakini Allah ﷻ memiliki sifat al ghadhab…

2 days lalu

MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   MENGIMANI SIFAT MURKA ALLAH   Kemuliaan suatu disiplin ilmu sangat erat kaitannya dengan…

2 days lalu