بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ 

BAHAYA LATEN KESYIRIKAN
Orang yang berbuat syirik akbar pantas masuk Neraka dan diharamkan Surga untuknya. Allah taala berfirman:
إِنَّهُ ُ مَنْ يُشْرِكْ بِاللَّهِ فَقَدْ حَرَّمَ اللَّهُ عَلَيْهِ الْجَنَّةَ وَمَأْوَاهُ النَّارُ وَمَا لِلظَّالِمِينَ مِنْ أَنْصَارٍ
“Sesungguhnya siapa yang menyekutukan (sesuatu dengan) Allah, maka pasti Allah mengharamkan Surga atasnya, dan tempat kembalinya adalah Neraka. Dan orang-orang zalim itu tidak memiliki seorang penolong pun.” [QS. Al Maidah: 72]
Dari Jabir, Nabi ﷺ bersabda:
مَنْ مَاتَ لاَ يُشْرِكُ بِاللَّهِ شَيْئًا دَخَلَ الْجَنَّةَ وَمَنْ مَاتَ يُشْرِكُ بِاللَّهِ شَيْئًا دَخَلَ النَّارَ
“Barang siapa yang mati dalama keadaan tidak berbuat syirik pada Allah dengan sesuatu apa pun, maka ia akan masuk Surga. Barang siapa yang mati dalam keadaan berbuat syirik pada Allah, maka ia akan masuk Neraka.” [HR. Muslim no. 93]

Ikuti kami selengkapnya di:
WhatsApp: +61 (450) 134 878 (silakan mendaftar terlebih dahulu)
Website: https://nasihatsahabat.com/
Email: nasihatsahabatcom@gmail.com
Facebook: https://www.facebook.com/nasihatsahabatcom/
Instagram: NasihatSahabatCom
Telegram: https://t.me/nasihatsahabat
Pinterest: https://id.pinterest.com/nasihatsahabat

 

 

#bahayalatenkesyirikan #bahayalatensyirik #AlMaidahayat72 #QSAlMaidahayat72 #saynotoshirk #syirikdalamIslam #kesyirikan #tauhid #jauhisyirik

 

Admin Nasihat Sahabat

Bagikan
Ditayangkan oleh
Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

KUPAS TENTANG TAWASSUL & MEMINTA SYAFAAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KUPAS TENTANG TAWASSUL & MEMINTA SYAFAAT Sumber: Penuntut Ilmu Syari Tautan Video: https://youtu.be/8HCQimgmj44…

17 hours lalu

DI ANTARA SELAWAT YANG DIANJURKAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DI ANTARA SELAWAT YANG DIANJURKAN Di antara selawat yang dianjurkan yang dapat kita…

2 days lalu

ENAM KEMULIAAN DI SISI ALLAH UNTUK PARA SYUHADA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   ENAM KEMULIAAN DI SISI ALLAH UNTUK PARA SYUHADA   Para syuhada diberikan enam…

2 days lalu

SEBAIK-BAIK TEMAN SETIA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SEBAIK-BAIK TEMAN SETIA "Sebaik-baik teman adalah teman yang setia menemani di dunia hingga…

4 days lalu

DOA BERLINDUNG DARI ILMU YANG TIDAK BERMANFAAT

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   DOA BERLINDUNG DARI ILMU YANG TIDAK BERMANFAAT اللهم إني أعوذ بك مِن عِلْمٍ…

4 days lalu

ILMU TIDAK BOLEH DIAMBIL DARI EMPAT ORANG

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   ILMU TIDAK BOLEH DIAMBIL DARI EMPAT ORANG   Imam Malik rahimahullah berkata: لَا…

4 days lalu