ANAK KECIL MUSLIM MENINGGAL AKAN MASUK SURGA

Anak Kecil Muslim Meninggal Akan Masuk Surga

Fatwa Syaikh bin Baz rahimahullah

Pertanyaan:

Apakah anak laki-laki dan anak perempuan yang meninggal sebelum baligh nantinya menikah di Akhirat? Di manakah tempat kembalinya?

Jawaban:

Seorang anak yang meninggal sebelum taklif (terbebani syariat), sementara mereka anak-anak umat Islam, maka mereka termasuk penduduk Surga kelak. Hal ini berdasarkan kesepakatan kaum Muslimin.

Yang diperselisihkan (di antara para ulama) adalah status anak orang kafir. (Apakah langsung masuk Surga ataukah diuji terlebih dahulu? -pen)

Adapun anak orang Islam, mereka semua berada di Surga.

Di dalam Surga tidak ada yang melajang. Semua penduduk Surga menikah dan bagi mereka apa saja yaang mereka kehendaki, bagi mereka apa saja yang mereka inginkan. Bagi mereka istri-istri dari kalangan bidadari Surga atau wanita-wanita dunia. Semua laki-laki penduduk Surga memiliki istri.

 

****

Sumber:http://www.binbaz.org.sa/mat/10386

Diterjemahkan oleh Tim Penerjemah wanitasalihah.com

 

Artikel wanitasalihah.com

 

الموتى من الأطفال هل يتزوجون في الآخرة وأين مصيرهم

هل الأولاد والبنات الذين يموتون قبل سن التكليف، هل يتزوجون في الآخرة، وما مصيرهم؟

نعم إذا ماتوا قبل التكليف وهم من أولاد المسلمين فهم من أهل الجنة بإجماع المسلمين, إذا ماتوا هم من أهل الجنة, وإنما الخلاف في أولاد المشركين, أما أولاد المسلمين فهم في الجنة, والجنة ليس فيها عزب ، كل أهل الجنة يتزوجون ، كل أهل الجنة يتزوجون لهم فيها ما يشتهون, ولهم فيها ما يطلبون, ولهم أزواج من الحور العين ومن نساء الدنيا كل رجال الجنة لهم أزواج.

 

http://wanitasalihah.com/anak-kecil-Muslim-yang-meninggal-akan-masuk-Surga/

 

Admin Nasihat Sahabat

Artikel Terbaru

DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ DENGAN DALIH TOLERANSI, JANGAN SAMPAI KITA KEBABLASAN Dengan dalih toleransi, jangan sampai kita kebablasan.…

3 months lalu

BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH TOLERANSI, TAPI JANGAN KEBABLASAN Boleh toleransi, tapi jangan kebablasan. Tidak sedikit orang…

3 months lalu

BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   BOLEH DAN TIDAK BOLEH TERHADAP NON-MUSLIM (TAUTAN e-BOOK) Agar toleransi tidak kebablasan, cobalah…

3 months lalu

LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   LIMA PRINSIP RUMAH TANGGA ISLAMI (E-BOOK) Islam agama yang sempurna. Maka pasti ada…

3 months lalu

KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK)

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   KABAR GEMBIRA BAGI YANG TELAH MENYESALI DOSANYA (e-BOOK) Oleh: Ustadz: Dr. Abu Hafizhah…

3 months lalu

SAFAR WANITA TANPA MAHRAM DIBOLEHKAN DENGAN KETENTUAN DAN SYARAT, BENARKAH?

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ   SAFAR WANITA TANPA MAHRAM DIBOLEHKAN DENGAN KETENTUAN DAN SYARAT, BENARKAH? Asalnya, Safar Wanita…

4 months lalu